Program Studi Magister Energi pada tanggal 27 Mei 2020 telah mengadakan workshop penyusunan kurikulum 2020 yang diikuti oleh para dosen magister energi, mahasiswa, alumni , dan stake holder dengan nara sumber :
- Laode Sulaeman ST MT , selaku Kepala PPSDM Kementerian ESDM
- Prof . Dr. Hadiyanto ST, MSc Selaku Wakil Dekan I Sekolah Pascasarjana
- Ir Jaka Windarta MT , Selaku Ka Prodi Magister Energi Sekolah Pascasarjana Undip